Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

ELEKTRONIKA DIGITAL : PROGRAMMABLE SELF STOPPING COUNTER

ELEKTRONIKA DIGITAL

PERCOBAAN 16
JUDUL          : PROGRAMMABLE SELF STOPPING COUNTER
TUJUAN       : Mahasiswa dapat mempelajari dan menjelaskan operasi Programmable Self Stopping Counter.

LANDASAN TEORI
Programmable self stopping counter merupakan rangkaian counter yang hitungannya akan berhenti sesuai dengan hitungan ini yang di kehendaki / dapat di program.
Pemrograman hitungan ini dapat dilakukan dengan pengaturan posisi saklar (Sw0, Sw1, Sw2, Sw3)

ALAT/ BAHAN
1.      Catu daya.
2.      Function generator.
3.     Multi Tester
4.      Proto board.
5.      IC 7404 – 1 buah,
7408 – 1 buah
7448 – 1 buah
7490 – 1 buah
1.      Seven segmen common katoda – 1 buah
2.      Kabel jumper
3.      Kapasitor 0,1 µ F
4.      Resistor 470 Ohm – 1 buah.
1.      K Ohm – 4 buah.
10 K Ohm – 1 buah


LANGKAH PERCOBAAN
1.      buatlah rangkaian seperti gambar 16

gambar programmable self stoping counter
programmable self stoping counter
Gambar 16
2.      Aturlah posisi saklar(Sw0, Sw1, Sw2, dan Sw3) , sesuai table.
3.      Berikan input Clock dengan pulsa sebesar 1 Hz
4.      Tekan RESET dan perhatikan tampilan seven segmen. Lepaskan RESET dan perhatikan tampilan seven segmen.
5.      Ubahlah posisi saklar sesuai dengan table lalu ulangi langkah-3 dan langkah-4.
6.      Catat hasil yang ditunjukan tampilan seven segmen dalam table dibawah ini
clock

A
B
C
D
E
F
G
Sw0








Sw1








Sw2








Sw3









PERTANYAAN
1.      Analisislah kerja rangkaian gambar diatas !

2.      Berikan contoh pemakaian dari rangkaian ini !


Untuk mendapatkan berita dan informasi tutorial, kesehatan, hiburan, otomotif, dan tentang islam bisa kunjungi  News And Talk